5 Film Kartun Terbaik 2023 untuk Tontonan Keluarga

5 Film Kartun Terbaik 2023 untuk Tontonan Keluarga – Menonton film animasi atau kartun tak pernah salah, baik anak-anak maupun orang dewasa, pasti gemar menonton film kartun. Film kartun dengan gambar yang menarik dan berwarna-warni, ditambah dengan jalan cerita yang sederhana dan penuh makna, memiliki daya tarik tersendiri yang tak lekang oleh waktu. Ditambah lagi, film kartun pasti memiliki pesan moral yang dapat menjadi toto sgp pembelajaran bagi pembaca.

Banyaknya peminat film kartun membuat para produser film tak pernah absen untuk memproduksi film kartun setiap tahunnya. Pada tahun 2023 sendiri, sudah banyak film kartun yang mengantri untuk rilis. Baik itu film baru, maupun film sekuel yang melanjutkan kisah film yang dinanti-nantikan.

The Amazing Maurice

Grameds mungkin sudah tak asing dengan judul film ini. Film ini memang mengadaptasi The Amazing Maurice and His Educated Rodents karya Terry Pratchett, sebagai film kartun terbaru tahun ini. Film animasi ini diadaptasi oleh penulis Terry Rossio, Aladdin dan Shrek.

Film yang dibuat oleh Red Star Animation di Inggris dan Studio Rakete di Jerman ini sangat cocok ditonton oleh anak-anak. The Amazing Maurice akan mengikuti perjalanan Maurice, seekor kucing jalanan berwarna oranye yang merupakan penipu ulung. Maurice berteman dengan sekelompok tikus. Film ini seharusnya sudah dirilis sejak awal tahun 2023, tetapi ditunda.

Spider-Man: Across the Spider-Verse

Spider-Man: Across the Spider-Verse disutradarai oleh Joaquim Do Santos yang populer atas karya penyutradaraannya dalam serial animasi Avatar: The Last Airbender. Ia togel menggarap film ini bersama dengan Kemp Powers dan Justin K. Thompos. Spider-Man: Across the Spider-Verse menjadi sekuel kedua dari film animasi Spider-Man: Into the Spider-Verse (2018).

Sekuel ini akan menyajikan kisah yang lebih besar dalam meningkatkan standar artistik visualnya sendiri, serta memajukan kisah Miles Morales (Shameik Moore) dengan lebih menarik. Spider-Man: Across the Spider-Verse akan mengikuti petualangan Miles Morales (Spider-Man) yang kembali bertemu dengan Gwen Stacy (Spider-Woman/ Hailee Steinfeld).

Miles Morales melintasi multiverse dengan Gwen Stacy/Spider-Woman (Hailee Steinfeld) terlempar ke multiverse lain, yang menjadi tempat di mana para Spider-Man dari berbagai alam semesta hadir. Miles Morales menjelajahi multiverse lain bersama dengan Gwen Stacy dan tim baru Spider-People.

TROLLS 3 

Setelah sukses dengan film pertama dan kedua yang berjudul Trolls dan Trolls World Tour, Dreamworks kembali melanjutkan kisah petualangan Princess Poppy, Branch, dan kawan-kawannya dalam film TROLLS 3. TROLLS akan menayangkan kembali sekuel ketiganya yang berjudul Trolls World Tour pada 17 November mendatang. Film animasi-musikal ini dijamin akan berhasil membuat penggemarnya kagum akan alur cerita, musik, komedi, dan pesan moralnya, sama seperti kedua film sebelumnya.

Wish

Wish merupakan film produksi Walt Disney Animation Studios yang rencananya akan dirilis pada 22 November 2023. Film Wish disutradarai oleh Chris Buck, yang dikenal berkat karya penyutradaraannya dalam film animasi Tarzan dan Frozen. Film ini akan dibintangi oleh Ariana DeBose dan Alan Tudyk sebagai pengisi suara tokoh utama.

Film Wish mengikuti perjalanan Putri Asha (Ariana DeBose), seorang gadis dari Kerajaan Kosas, kerajaan magis yang bertemu dengan sebuah bintang harapan yang membawanya ke petualangan besar. Putri Asha merupakan seseorang yang optimis, mempunyai kecerdasan tajam, dan sangat peduli dengan sekitarnya. Putri Asha akan berpetualang bersama kambingnya yang bernama Valentino, sambil dikelilingi oleh bintang-bintang melalui berbagai dunia demi membantu menyelamatkan rakyatnya.

How Do You Live?

How Do You Live? adalab film kartun Jepang yang diproduksi oleh Studio Ghibli dan ditulis oleh Hayao Miyazaki. Banyak dari Grameds yang mungkin sudah mengetahui bahwa Studio Ghibli menjadi salah satu studio animasi Jepang yang populer dan melegenda bagi para penggemar film animasi Jepang. Karya yang dihasilkan Studio Ghibli selalu bisa membuat penonton kagum, di antaranya yang paling populer adalah My Neighbour Totoro, Spirited Away, Howl’s Moving Castle, dan masih banyak lainnya.

Begitupun pula dengan Hayao Miyazaki, yang dikenal sebagai sutradara dan animator ternama di Jepang. Setelah sepuluh tahun lamanya hiatus dari dunia perfilman, akhirnya Hayao Miyazaki melahirkan film baru lagi. Karyanya ditunggu-tunggu para penonton, setelah film terakhirnya yang berjudul The Wind Rises sukses menjadi film yang dikagumi banyak orang.

Film How Do You Live? akan menyajikan kisah luar biasa yang mengeksplorasi makna kehidupan dalam format animasi tradisional ala Studio Ghibli. Film ini telah direncanakan sejak tahun 2017, dan diharapkan selesai pada sekitar tahun 2021 atau 2022. Namun, akibat seluruh animator masih dalam proses menggambar semuanya dengan tangan, ditambah dengan adanya pandemi Covid-19, jadwal perilisan film ini diubah menjadi 14 Juli 2023.